Tenses Buat Apa?

Kalau bicara tentang bahasa Inggris, tentunya kamu sudah tak asing lagi dengan tenses bukan? Tenses merupakan metode tata bahasa atau grammar yang berbasis pada kata kerja. Meskipun sudah familiar, tapi ternyata banyak yang belum paham tentang ini. Sebenarnya, tenses buat apa, sih? Banyaknya jenis tenses dan kegunaannya yang berbeda-beda, membuat orang-orang sangat sulit memahaminya. Namun, […]